Temukan paket internet AXIS Unlimited Bulanan sesuai dengan kebutuhan serta kemudahan yang didapat.
Seiring dengan berkembangnya zaman, kini hadir diantara kita berbagai kartu perdana yang sangat cocok digunakan untuk internetan.
Mereka saling berkompetisi untuk menciptakan layanan yang sangat bagus dan menarik perhatian para konsumen.
Selain harganya yang terjangkau tentu kita juga menginginkan kartu perdana yang memberikan fasilitas internet yang kencang. Salah satunya adalah axis.
Axis
Axis merupakan salah satu kartu perdana yang menawarkan berbagai fitur menarik, diantaranya adalah menawarkan paket internet dengan cepat dengan harga yang murah dan terjangkau.
Meski demikian tentu tidak ada yang sempurna karena kesempurnaan hanyalah milik Allah semata. Berikut akan dikaji beberapa kelebihan dan kekurangan internetan pakai kartu axis.
Bacalah :
Banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh ketika kita menggunakan kartu perdana axis untuk berinternetan secara unlimited. Berikut ini akan dikaji lebih lanjut mengenai kelebihan dan kekurangan internetan pakai kartu axis.
- Akses internet yang murah
- Memiliki layanan free akses internet 100 mb perbulan
- Tarif sms dan telepon yang masih terjangkau, yaitu Rp. 60 per sms ke semua operator. Telepon Rp. 60 per menit dan Rp. 600 per menit ke lain operator.
- Adanya bonus sms dengan terlebih dahulu mengirimkan lima kali sms perharinya.
- Paket internet unlimitet, kecapatan download mencapai 500 kb/detik. Dengan Rp.1500,00 kita dapat membeli paket unlimited FUP 30 Mb.
- 6. Saat ini sudah diakuisisi oleh xl sehingga dimana ada jaringan xl disitu juga akan ada jaringan axis.
Kekurangan internetan menggunakan axis antara lain adalah:
- Sinyal yang terbatas. Tidak semua daerah dapat mengakses menggunkan axis. Ha ini dikarenakan sinyal jaringan axis hanya terbatas untuk daerah - daerah tertentu saja.
- Belum banyak yang mengenal dan mengetahui keberadaan kartu perdana axis ini.
- Jaringan 4G yang terbatas, hal ini sangat merugikan karena pelanggnnya kemungkinan besar akan berpindah menggunakan kartu perdana lainnya yang lebih mmeberikan fasilitas dengan jaringan 4G yang lebih bagus sehingga kita bisa berinternetan dengan cepat.
Paket Internet Axis Unlimited Bulanan
1. Paket Smartphone Basic
Pada paket internet ini memberikan fasilitas seperti gratis internet unlimited FUP 800 MB, MENDAPAT PAKAT 200 MENIT nelepon ke semua axis dan xl, 200 sms ke semua axis.
Harganya pun masih terjangkau yaitu Rp. 34.900,00 dengan masa aktif 30 hari.
Cara mendaftarkannya dengan mengetik di layar smartphone anda *123*2*6#
2. Paket Smartphone Premium
Fasilitas yang diberikan pada paket ini adalah gratis internet unlimited FUP 1.5 GB, 1000 SMS ke operator lain dan ke semua operator, nelpon dan SMS ke semua AXIS & XL sepuasnya,
Masa Berlaku 30 hari. Harga paket ini adalah Rp 69.900. Ada pun cara membeli paket ini dapat diakses melalui *123*2*6#.
3. Paket Internet AXISPRO kuota only
Paket ini terbagi menjadi tiga paket, yaitu paket AXISPRO BASIC, AXISPRO PREMIUM dan AXISPRO Ultimate.
Ketiga paket tersebut dibedakan berdasarkan harga dan jumlah data unlimited yang diberikan.
Cara membeli ketiga paket tersebut adalah dengan mengetik *123*2*1# dengan masa aktif 30 hari.
Gunkan paket AXISPRO BASIC harganya Rp. 49.000,00 dengan paket data unlimited FUP 2 GB.
Sedangkan paket AXISPRO premium harganya Rp. 79.000,00 dengan paket data unlimited FUP 3 GB.
Pada paket AXISPRO ultimate harganya Rp. 149.000,00 dengan paket data unlimited FUP 65 GB.
4. Paket Internet AXIS InternetGaul
Paket ini terbagi menjadi tiga paket, yaitu paket internetGaul harian, mingguan dan bulanan. Pada paket harian harganya Rp. 1.500,00 dengan paket data unlimited FUP 30 MB.
Pada paket mingguan kita akan mendapat paket data unlimited 200 MB dengan harga Rp. 9.900,00.
Terakhir adalah paket bulanan dengan paket data unlimited FUP 1,5 Gb dan harga 34.900,00.
Cara mendapatkan ketiga paet tersebut adalah dengan mengetik *123*2*2#
5. Paket Internet AXIS Paket SMS dan Data
Pada paket ini kita akan mendapatkan kuota sebanyak 15 Mb berlaku sehari dengan harga Rp. 1.000,00.
Sedangkan pada paket internet dan sms Rp 1.500,00 akan mendapat fasilitas berupa 10.000 SMS ke AXIS dan XL, 50 SMS ke all operator dan mendapat kuota data 15 MB.
Kedua paket tersebut dapat diakses di *123*2*4#
6. Paket Internet Axis SpeedBooster
Pada paket ini kita akan mendapatkan FUP 150 MB berlaku selama tujuh hari dengan harga Rp. 15.000,00. Caranya adlah dengan menetik *123*2*3#
Axis, paket internet yang murah, terjangkau dan memberikan berbagai fitur yang menarik.
Internetan pakai kartu axis memberikan kita kenyamanan untuk mengakses berbagai hal dengan paket internet unlimited yang ditawarkan oleh axis.
Segera lakukan registrasi paket jika ini sesuai kebutuhan Anda.